Sudah pasti hal sangat mengesalkan. memang sih akan lebih baik kalau file Help online berisi konten yang lebih baik dan ter-update. Namun, kadang-kadang kita hanya ingin menemukan apa yang kita cari tanpa menunggu, bukan? berikut ini cara melakukannya.
- Klik tab File untuk menampilkan Backstage view lalu klik Help.
- Di bagian Support, klik Microsoft Office Help.
- Klik Connected to of fice.com atau Connected to Office Online (bergantung pada versi Office yang anda gunakan) di bagian kanan bawah kotak dialog lalu pilih Show content only from this computer. Dengan demikian, secara otomatis pengaturan Help dalam semua aplikasi Office diubah. meskipun bukan trik besar, trik itu dapat membantu anda, terutama jika anda memiliki koneksi Internet yang lambat.
- Selesai...
Semoga artikel singkat di atas bermanfaat buat sobat semua dan salam sukses....
0 komentar:
Post a Comment